saya sudah pernah membuat posting tentang Cara Membuat Forum GRATIS !!!. Kali ini agak sedikit berbeda, yaitu tentang Cara Membuat Forum di Blog. untuk contohnya blog ini juga baru saja membuat di blog, jadi tolong di isi forum saya dengan diskusi anda hehe. langsung saja ke Step.By.Step
1. Buka terlebih dahulu http://n3.nabble.com/free-forum.html
2. Isilah data pertama :
3. Selesai mendaftar silahkan klik "go to next message"
4. Copy paste code yang di berikan
5. Login blogger > New Post > Edit HTML
6. Copy code yang tadi kedalam kotak post. lalu publish
Selesai untuk Cara Membuat Forum di Blog. Jangan lupa commentnya untuk kritik dan saran terima kasih
2. Isilah data pertama :
3. Selesai mendaftar silahkan klik "go to next message"
4. Copy paste code yang di berikan
5. Login blogger > New Post > Edit HTML
6. Copy code yang tadi kedalam kotak post. lalu publish
Selesai untuk Cara Membuat Forum di Blog. Jangan lupa commentnya untuk kritik dan saran terima kasih
4 komentar:
nabble mayan bagus...sip
Waduh blog dikasi forum, kayaknya comment aja dah cukup buat diskusi pake forum ribet......^__^
bagus , bermanfaat bgd buat yang ingin coba coba :)
@beben oke
@Fahroytody oke, sekedar info aja bro hehe
@angga selamat mencoba bro
Post a Comment